
K3S Sumedang Kokohkan Soliditas, Songsong Pendidikan Lebih Bermakna
SUMEDANG, INFOJABARONLINE — Angin sejuk yang berembus dari perbukitan Cibugel seolah menjadi saksi bisu sebuah ikrar yang diteguhkan kembali. Selasa (23/9/2025), di tengah suasana asri Rumah Makan Balong Geulis, para kepala sekolah dasar yang tergabung dalam Komunitas Belajar Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) menggelar musyawarah hati, merajut kembali benang-benang soliditas yang menjadi nyawa pergerakan pendidikan….